SUMENEP NETWORK – Tak jarang kita bisa terkena sakit tenggorokan secara tiba-tiba.
Hal itu bisa disebabkan oleh adanya kondisi cuaca yang tak menentu yang membuat stamina tubuh menjadi turun dan rentang terkena penyakit salah satunya sakit tenggorokan.
Pada dasarnya sakit tenggorokan bukanlah hal yang dapat mengancam kesehatan, juga tak harus diatasi dengan obat-obatan tetapi bisa diobati dengan pengobatan rumahan yang sederhana.
Apabila kamu mengalami sakit tenggorokan, kamu bisa mengatasinya dengan tips berikut:
Baca Juga: Mom and Daughter Goals! Ayu Ting Ting dan Bilqis Tampil Kompak Nonton Konser BLACKPINK
1. Perbanyak Asupan Cairan
Dehidrasi akan memperparah keluhanmu, maka dari itu minumlah minuman yang mampu meredakan sakit tenggorokan seperti minuman hangat, teh hangat yang dicampur dengan madu atau lemon.
Minuman tersebut akan membantu melegakan tenggorokan mu yang sedang sakit.
2. Mengonsumsi Makanan Bertekstur Lembut
Makanan yang bertekstur lembut akan meringankan keluhan sakit saat kamu menelannya. Contohnya bubur ayam atau nasi tim.
Jika kamu memilih makanan yang bertekstur kasar, tentunya akan berdampak pada selera makanmu yang menurun sehingga tubuhmu kurang bernutrisi.
Baca Juga: Ternyata Ini Awal Mula Sindrom 'Kamu Nanya' dari Alif Cepmek yang Viral di Media Sosial
3. Kumur dengan Air Garam
tips ini dikenal dengan manfaat untuk membantu membunuh bakteri di tenggorokan, selain membantu meredakan sakit tenggorokan dan juga memecah sekresi.
Artikel Terkait
Pentingnya Memahami Gaslighting untuk Kesehatan Mental Milenial, Simak Penjelasannya!
Sering Begadang? STOP! Ternyata Jangka Waktu Tidur yang Kurang bisa Membahayakan Kesehatan, Ini Penjelasannya
Benarkah Jari Kelingking Sebagai Bukti Tanda Janji? Ini Penjelasan Filosofinya
Tak Banyak yang Tau, Inilah 7 Fakta Keluhan Anak Tunggal di Balik Sangkaan Orang
Bisa Nonton Ribuan Channel, Inilah Tips and Trik Nonton TV di Laptop
Ternyata Ini Alasan Mengapa Bunga Mawar Menjadi Simbol Sering Dipakai Untuk Mengungkapkan Perasaan Pasangan